Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2022

Siap Panen, Jagung Demplot Kodim Purbalingga Terus Dipantau

Gambar
      PURBALINGGA—Kodim 0702/Purbalingga menanam tanaman jagung sebagai upaya dan usaha untuk memenuhi kebutuhan ketahanan pangan yang berada di wilayah Kabupaten Purbalingga.   Dalam hal ini, Batiwanwil Staf Teritorial Kodim 0702/Purbalingga Pelda Dinar Catur menjelang siap panen melakukan pemantauan tanaman jagung lahan Demplot Kodim 0702/Purbalingga. Kegiatan bertempat di Desa Bojongsari, Kecamatan Bojongsari, Kabupaten Purbalingga, (11/11/2022). Pelda Dinar Catur selalu Batiwanwil Kodim 0702/Purbalingga saat pemantauan mengatakan, kegiatan ini bertujuan untuk mengecek secara langsung di lokasi dan memastikan tanaman tidak terserang hama karena tanaman ini sudah berumur 30 hari siap panen. "Menjelang panen, kita pastikan tanaman jagung terbebas dari hama dan jika terdapat hama maka akan segara kita atasi, agar nantinya waktu panen hasilnya maksimal,” kata Pelda Dinar Catur. Di tempat terpisah, Pasiter Kodim 0702/Purbalingga Kapten Arm Wahyudi Seno menyampaikan

Upacara Peringatan Hari Pahlawan, Bupati Purbalingga Jadi Irup

Gambar
    PURBALINGGA - Pemkab Purbalingga menggelar upacara peringatan Hari Pahlawan yang diselenggarakan di Halaman Pendopo Dipo Kusumo, Kabupaten Purbalingga. Selaku inspektur upacara Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi, sedangkan Komandan upacara Kapten Arm Wahyudi Seno Pasiter Kodim Purbalingga serta Perwira upacara Kapten Cba Sutarmo Pasipers Kodim Purbalingga, diikuti para unsur jajaran forkopimda, TNI-Polri, PNS, Ormas serta para pelajar. Pada kesempatan, Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi membacakan amanat menteri sosial, Bupati menuturkanjika para pejuang sepenuhnya percaya bahwa masa depan kita, anak dan cucu kandung revolusi indonesia sangat layak untuk diperjuangkan. "Para pejuang telah berkorban sampai tetes titik darah penghabisan untuk kemerdekaan yang sesungguhnya dan bukan pemberian dari siapapun, melainkan berkat dan rahmat Tuhan Yang Maha Kuasa,"tutur Bupati Purbalingga, Kamis (10/11/2022). Lanjut Bupati, dijelaskan jika hari ini pun ki

Cegah Stunting, Anggota Koramil Rembang Dampingi Pertemuan Kelas Balita

Gambar
      PURBALINGGA—Dalam rangka mencegah terjadinya Stunting di wilayah Kabupaten Purbalingga, Kodim 0702/Purbalingga melalui Koramil Jajarannya terus melaksanakan pendampingan di setiap kegiatan pencegahan Stunting seperti Posyandu maupun pertemuan kelas Balita di wilayah binaannya.   Seperti yang dilakukan oleh anggota Koramil 13/Rembang bersama Persit Ranting 13/Rembang melaksanakan pendampingan kegiatan pertemuan kelas Balita di Desa Sumampir. Kegiatan bertempat di Gedung Posyandu Desa Sumampir, Kecamatan Rembang, Kabupaten Purbalingga, (10/11/2022).   Serma Dasikin selaku Batuud Koramil 13/Rembang mengatakan, tujuan dari pendampingan ini adalah untuk memperlancar kegiatan dan membantu petugas Puskesmas Kutasari melakukan pendataan Balita yang ada di Desa Sumampir. Hal ini sesuai dengan petunjuk dari komando atas untuk membantu pemerintahan daerah menangani kasus Stunting.   “Kita lakukan pendampingan di setiap kegiatan yang berkaitan dengan pencegahan Stunting di

Forkompinda Purbalingga Gelar Ziarah Tabur Bunga

Gambar
      PURBALINGGA—Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Tahun 2022, Forkompinda Purbalingga termasuk di dalamnya Kepala Staf (Kasdim) Kodim 0702/Purbalingga Mayor Inf ahmad mewakili Komandan Kodim 0702/Purbalingga melaksanakan ziarah dan tabur bunga di TMP (Taman Makam Pahlawan) Purbosaroyo Purbalingga, Kelurahan Kandang Gampang, Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, (10/11/2022). Kasdim 0702/Purbalingga Mayor Inf Ahmad mengatakan kegiatan ini kegiatan ini dilaksanakan bertujuan untuk mengenang jasa para Pahlawan yang telah gugur dan perwujudan rasa hormat serta penghargaan yang setinggi-tingginya kepada Pahlawan Bangsa. “Hal ini diharapkan agar menjadi momen refleksi diri kita sebagai generasi penerus bangsa dan melanjutkan perjuangan para pahlawan yang telah gugur demi kemerdekaan Bangsa Indonesia dari tangan penjajah,” Katanya. Lanjut Kasdim, selain itu untuk menumbuhkan nilai jiwa kepahlawanan sebagai modal sosial untuk kemudian diimplementasikan dan didayagun