Babinsa Berikan Imbauan Patuhi Prokes kepada Para Pedagang Kaki Lima

 

 



 

PURBALINGGA—Imbauan untuk patuhi protokol kesehatan terus dilakukan oleh Babinsa jajaran Koramil 02/Kaligondang di wilayah binaannya.

 

Seperti Babinsa Serka Suko Edi melaksanakan imbauan untuk patuhi Prokes di wilayah binaannya. Kegiatan menyasar di Jalan Raya Kaligondang, Kecamatan Kaligondang, Kabupaten Purbalingga, (23/03/2022).

 

Tujuannya kegiatan ini adalah untuk mencegah terjadinya kasus penyebaran di wilayah Purbalingga, dengan memberikan imbauan untuk mematuhi Prokes.



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Wahana Baru Dinosaurus di Dinoland D'LAS Memikat Wisatawan

Babinsa Kejobong Cek TKP Kebakaran di Wilayah Binaannya

Sejarah, Ternyata Gedung Kodim 0702/Purbalingga Pernah Menjadi Kantor dan Rumah keponakan Karl Marx